28 Mei 2011

10 Tipe Pengunjung Warnet (Tipe yang manakah Anda)op warnet wajib masup

1. Type Pemalu
User seperti ini biasanya malu buat masuk sendirian ke warnet, setiap ke warnet mesti berdua, bertiga bahkan bergerombol dan sebelum masuk biasanya mereka ngobrol terlebih dahulu di depan warnet, diskusi, cubit-cubitan, tarik-tarikan, jambak-jambakan biar salah satu dari mereka masuk ke warnet lebih dulu.
2. Type Cuek Bebek
Kadang type cuek bebek kaya gini yang bikin operator ngerasa ga dihargai, mereka maen masuk ke warnet tanpa bertanya dulu kompie nomer berapa yang kosong, alhasil kalau semua kompie lagi penuh, terus mereka keluar dan bertanya, “Kompienya lagi penuh semua ya bang?” Kita sebagai operator yang baik harus tetap bersikap ramah dan menjawab, “Iya” walapun dalam hati kesel dan pengen banget rasanya bilang, “Makanya kalo mau masuk nanya OP dulu!”. Atau bahkan parahnya lagi, dari masuk sampe keluar ga nyapa Operatornya sama sekali kalau semua kompie lagi penuh. Huh, menyebalkan banget...

11 Mei 2011

5 Strategi Kesuksesan Dan Kekayaan

1.Sikap

Sikap adalah satu faktor penentu kesuksesan dalam apapun juga perkara yang anda lakukan. Einstein mengatakan bahwa sikap adalah 99% penentu kesuksesan atau kegagalan seseorang.

Anda semestinya mempunyai sikap yang positif dalam apapun juga bidang yang anda lakukan, jika anda mau memperoleh kesuksesan.

Apakah anda sedang sadar, hendak melelapkan mata, bekerja – apa pun juga yang anda lakukan, anda semestinya menanamkan sikap positif. Apabila suatu perkara tidak menjadi seperti yang anda harapkan, anda seharusnya terus bersikap positif. Jika anda bangun lewat, jangan merasa bosan, sebaliknya anda harus berfikiran positif dan berkata kepada diri anda sendiri “ ok, hari ini aku terlewat bangun, sekarang aku perlu lakukan yang terbaik untuk hari ini”.

10 Kebiasaan Buruk yang Menghalangi Dirimu dari Kesuksesan

Tidak ada orang yang ingin gagal, semua orang ingin jadi orang yang sukses. Tetapi apakah semua orang ingin berkorban untuk mencapai kesukse...